Halaman

Kamis, 24 September 2015

Sosial media penghasil dolar

Facebook jejaring sosial besutan Mark Zuckerberg kini mendapat saingan baru bernama Tsu. Jejaring sosial ini mendapat sambutan hangat dari berbagai orang di seluruh dunia karena memiliki ke khasan tersendiri bila dibandingkan dengan jejaring sosial termasuk Facebook. 

Kalau selama ini Mark Zuckerber menikmati keuntungan untuk diri sendiri dan pemilik sahamnya melalui iklan yang dipajang di situsnya, dan di status penggunanya dengan tanpa berbagi kepada penggunanya, tapi tidak demikian dengan Tsu.

Jejaring sosial Tsu yang didirikan oleh Sebastian Sobczak, Drew Ginsburg, Thibault Boullenger, dan Jonathan Lewin dan diluncurkan pada tanggal 14 Oktober 2014 lalu ini akan membagikan imbalan kepada penggunanya. 


Semakin menarik konten yang dibuat atau ditulis pengguna dan tersebar luas, semakin banyak pundi-pundi uang yang bisa diterima. Tsu hanya akan menyimpan 10% penghasilannya dari iklan, dan membagikan 90% sisanya untuk penggunanya. 

Yuk join tsu, klik di sini -> http://goo.gl/rm0DYX